Not Angka Lagu Lily Alan Walker dan Not Baloknya Berikut Chord Lengkap
Not Angka Lagu Lily Alan Walker
Halo sahabat, semoga semua dalam kondisi sehat. Saya tulis partitur Not Angka Lagu Lily Alan Walker dan Not Baloknya Berikut Chord Lengkap
Lagu yang berjudul Lily dirilis di tahun 2018, dinyanyikan oleh artis Emelie Hollow, K-391 dan garapan musiknya oleh Alan Walker, katagori musik lagu ini termasuk kedalam genre dance atau elektronik, untuk nama albumnya adalah Different World.
Lagu Lily sangat digandrungi para pecinta musik khususnya di Indonesia, termasuk Not Angka Lagu Lily banyak dicari. Dimana-mana sengaja atau tidak sengaja di tempat-tempat tertentu, terutama di tempat umum akan sering kita dengar lagu Lily. Dan sudah jadi kepastian, bila semakin sering sebuah lagu diputar dan didengar, rasanya lagu tersebut terasa akan semakin enak, dan saling ada keterkaitan karena dirasa enak, maka tempat-tempat tertentu seperti super-market, warnet atau apapun tempat itu jadi sering memutar lagu Lily.
Ulasan yang ditulis diparagrap atas hanya penilaian dari sisi musiknya atau rangkaian nada-nadanya saja ya, saya suka dengan sisi kreatifitas Alan Walker yang pandai meramu musik elektronik atau musik digital dimana karya-karyanya selalu enak untuk dinikmati, termasuk lagu Lily ini.
Sayapun tertarik membuat cover musik lagu Lily.
Tujuan utama saya buat konten postingan tentang Not Angka Lagu Lily Alan Walker dan Not Baloknya Berikut Chord Lengkap terutama mau berbagi not angka berikut juga not balok dan chordnya. Sebelumnya saya sudah buat konten video tentang not lagu Lily, sudah saya upload di youtube chanel saya, di video tentang not lagu Lily tersebut disertakan virtual pianika rangkaian nada-nadanya, hingga sahabat bisa dengar suara lagunya atau sebagai contoh atau gambaran saat sahabat mempelajari partitur not angka lagu Lily atau not baloknya di postingan ini.
Partitur not angka lagu Lily dipostingan ini kunci nada dasar ditulis Do = C, rangkaian melodi lagu dan pengulangan lagu cukup banyak hingga partitur menjadi 2 halaman. Penulisan partitur baik not angka juga not baloknya saya berusaha tulis original sesuai original rangkaian melodi lagu, hingga seperti kalo untuk pemula mungkin ada bagian-bagian not angka yang sulit untuk dimainkan, tapi sahabat bisa mendengar contoh suara melodi lagunya yang sudah saya uploud di youtube, atau kedepan akan saya update postingan ini dan akan dibuatkan partitur not angka lagu Lily versi yang mudah.
Namun ada yang menarik dari lagu ini, yaitu di bagian lirik. Di postingan partitur not angka lagu Lily ini sengaja tidak disertakan bagian liriknya. Ya dibagian lirik dari lagu Lily menjadi sebuah perbincangan. Perbincangan tersebut diantaranya adalah bahwa dibalik lagu Lily dari Alan Walker ada yang dikait-kaitkan dengan Dajjal, iblis dan sejenisnya. Dajjal atau Iblis membujuk untuk mengikutinya dan akan memberikan apapun yang kita impikan. Ini mirip sekali dengan kisah dari Dajjal atau Iblis yang akan membujuk umat manusia dalam kesesatan.
Dajjal atau Iblis diantaranya selalu bersembunyi dalam kegelapan, membisiki dan mengajak dan meyakinkan katanya jangan khawatir ikut saja ke manapun aku pergi, nanti aku akan memberi apapun yang kamu impikan, dan kamu akan aman dalam penguasaanku, yang bisa bermakna Dajjal akan memberikan tipu daya bagi orang-orang yang tidak kuat iman.
Itulah sedikit bagian penggalan-penggalan lirik lagu Lily. Semoga kita senantiasa selalu mendapat bimbingan dan perlindungan dari Allah swt. Aamiin.
Dari apa yang pernah saya baca, ambil hikmah dari perbincangan lirik lagu ini, jaga diri kita untuk selalu hati-hati bila menyukai sesuatu, misalnya sebuah lagu, makna apa di lagu tersebut. Pelajari terlebih dahulu, dan akan sangat baik bila ada bimbingan orang yang lebih tahu ilmunya, ambil nilai positifnya. Sisi positif dari lirik lagu Lily mengajarkan kita untuk selalu hati-hati terhadap godaan dunia diluar dan dalam diri kita, dimana manusia seringkali dibutakan oleh kenikmatan dunia. Sehingga mereka akan menghalalkan segala cara untuk mencapai kebahagiannya. Didalam lirik lagu ini dianalogikan oleh tokoh seorang anak yang bernama Lily dan makhluk misterius dalam kegelapan yang berusaha mengejarnya.
Demikian postingan Not Angka Lagu Lily Alan Walker dan Not Baloknya Berikut Chord Lengkap maaf bila bahasan melebar jauh dari tema judul postingan, namun tidak ada salahnya bila kita untuk selalu saling mengingatkan dengan apa apa yang ada di seputar kita hingga menjadi kemaslahatan untuk kita semua.
Aamiin.Semoga bermanfaat.
Jangan lupa sahabat juga kunjungi chanel youtube, like konten yang sahabat suka dan SUBSCRIBE untuk dapat notifikasi konten-konten video terbaru.
Halo sahabat, semoga semua dalam kondisi sehat. Saya tulis partitur Not Angka Lagu Lily Alan Walker dan Not Baloknya Berikut Chord Lengkap
Lagu yang berjudul Lily dirilis di tahun 2018, dinyanyikan oleh artis Emelie Hollow, K-391 dan garapan musiknya oleh Alan Walker, katagori musik lagu ini termasuk kedalam genre dance atau elektronik, untuk nama albumnya adalah Different World.
Lagu Lily sangat digandrungi para pecinta musik khususnya di Indonesia, termasuk Not Angka Lagu Lily banyak dicari. Dimana-mana sengaja atau tidak sengaja di tempat-tempat tertentu, terutama di tempat umum akan sering kita dengar lagu Lily. Dan sudah jadi kepastian, bila semakin sering sebuah lagu diputar dan didengar, rasanya lagu tersebut terasa akan semakin enak, dan saling ada keterkaitan karena dirasa enak, maka tempat-tempat tertentu seperti super-market, warnet atau apapun tempat itu jadi sering memutar lagu Lily.
Ulasan yang ditulis diparagrap atas hanya penilaian dari sisi musiknya atau rangkaian nada-nadanya saja ya, saya suka dengan sisi kreatifitas Alan Walker yang pandai meramu musik elektronik atau musik digital dimana karya-karyanya selalu enak untuk dinikmati, termasuk lagu Lily ini.
Sayapun tertarik membuat cover musik lagu Lily.
Tujuan utama saya buat konten postingan tentang Not Angka Lagu Lily Alan Walker dan Not Baloknya Berikut Chord Lengkap terutama mau berbagi not angka berikut juga not balok dan chordnya. Sebelumnya saya sudah buat konten video tentang not lagu Lily, sudah saya upload di youtube chanel saya, di video tentang not lagu Lily tersebut disertakan virtual pianika rangkaian nada-nadanya, hingga sahabat bisa dengar suara lagunya atau sebagai contoh atau gambaran saat sahabat mempelajari partitur not angka lagu Lily atau not baloknya di postingan ini.
Partitur not angka lagu Lily dipostingan ini kunci nada dasar ditulis Do = C, rangkaian melodi lagu dan pengulangan lagu cukup banyak hingga partitur menjadi 2 halaman. Penulisan partitur baik not angka juga not baloknya saya berusaha tulis original sesuai original rangkaian melodi lagu, hingga seperti kalo untuk pemula mungkin ada bagian-bagian not angka yang sulit untuk dimainkan, tapi sahabat bisa mendengar contoh suara melodi lagunya yang sudah saya uploud di youtube, atau kedepan akan saya update postingan ini dan akan dibuatkan partitur not angka lagu Lily versi yang mudah.
Namun ada yang menarik dari lagu ini, yaitu di bagian lirik. Di postingan partitur not angka lagu Lily ini sengaja tidak disertakan bagian liriknya. Ya dibagian lirik dari lagu Lily menjadi sebuah perbincangan. Perbincangan tersebut diantaranya adalah bahwa dibalik lagu Lily dari Alan Walker ada yang dikait-kaitkan dengan Dajjal, iblis dan sejenisnya. Dajjal atau Iblis membujuk untuk mengikutinya dan akan memberikan apapun yang kita impikan. Ini mirip sekali dengan kisah dari Dajjal atau Iblis yang akan membujuk umat manusia dalam kesesatan.
Dajjal atau Iblis diantaranya selalu bersembunyi dalam kegelapan, membisiki dan mengajak dan meyakinkan katanya jangan khawatir ikut saja ke manapun aku pergi, nanti aku akan memberi apapun yang kamu impikan, dan kamu akan aman dalam penguasaanku, yang bisa bermakna Dajjal akan memberikan tipu daya bagi orang-orang yang tidak kuat iman.
Itulah sedikit bagian penggalan-penggalan lirik lagu Lily. Semoga kita senantiasa selalu mendapat bimbingan dan perlindungan dari Allah swt. Aamiin.
Dari apa yang pernah saya baca, ambil hikmah dari perbincangan lirik lagu ini, jaga diri kita untuk selalu hati-hati bila menyukai sesuatu, misalnya sebuah lagu, makna apa di lagu tersebut. Pelajari terlebih dahulu, dan akan sangat baik bila ada bimbingan orang yang lebih tahu ilmunya, ambil nilai positifnya. Sisi positif dari lirik lagu Lily mengajarkan kita untuk selalu hati-hati terhadap godaan dunia diluar dan dalam diri kita, dimana manusia seringkali dibutakan oleh kenikmatan dunia. Sehingga mereka akan menghalalkan segala cara untuk mencapai kebahagiannya. Didalam lirik lagu ini dianalogikan oleh tokoh seorang anak yang bernama Lily dan makhluk misterius dalam kegelapan yang berusaha mengejarnya.
Demikian postingan Not Angka Lagu Lily Alan Walker dan Not Baloknya Berikut Chord Lengkap maaf bila bahasan melebar jauh dari tema judul postingan, namun tidak ada salahnya bila kita untuk selalu saling mengingatkan dengan apa apa yang ada di seputar kita hingga menjadi kemaslahatan untuk kita semua.
Aamiin.Semoga bermanfaat.
Jangan lupa sahabat juga kunjungi chanel youtube, like konten yang sahabat suka dan SUBSCRIBE untuk dapat notifikasi konten-konten video terbaru.
Musiknya bagus.. terima kasih untuk artikel partitur dan not baloknya ya
ReplyDeleteTerima kasih bu Wiga kunjungannya.. Sering-sering berkunjung ya.. Semoga bermanfaat..
Delete